Gereja Merah

Sejarah pendirian Gereja Immanuel Kediri diketahui dari prasasti yang menempel pada dinding sebelah kiri pintu masuk, terbuat dari batu pualam yang bertuliskan huruf latin berbunyi “DE EERSTE STEEN GELEGDDOOR DS.J.A.BROERS 21 DEC 1904 J.V.D DUNGEN GRONOVIUS FECI”.

Pada masa Belanda gereja ini terkenal dengan sebutan “KEERKERAAD VAN DE PROLESTANCHE GEMENTE TE KEDIRI”. Bangunan gereja bergaya arsitektur

NEO GOTHIK, memiliki impresi ramping dan tinggi.